Selamat Datang di Blog Pusat Pelatihan Pertanian dan Perdesaan Swadaya (P4S) Muara Hurip
Jalan Petir Belakang Kantor PM No. 19 RT. 03 RW. 08 Kelurahan Cikalang Kecamatan Tawang Kota Tasikmalaya 46114

Senin, 17 Agustus 2020

Pembuatan Media Tanam untuk Pot/Polibag

0 comments

 

Sebelum kita mulai menanam tanaman baik itu tanaman hortikultura maupun tanaman lain di pot maupun polibag terlebih dahulu yang kita harus siapkan adalah media tanam yang baik supaya hasil dari tanaman yang kita tanam menjadi maksimal dari segi pertumbuhan maupun dari hasil yang diperoleh.

Oleh sebab itu media tanam merupakan salah satu kunci keberhasilan dalam bercocok tanam selain dari penggunaan bibit unggul dan perawatan yang intensif, adapun bahan-bahan yang digunakan untuk membuat media tanam untuk pot/polibag antara lain :

Ø  Tanah

Ø  Pupuk Kandang (Kohe)

Ø  Arang sekam/ sekam yang sudah masak (lapuk)

Bahan-bahan diatas kemudian dicampurkan dan diaduk secara merata dengan komposisi 1 : 1. Kemudian masukan campuran media tersebut kedalam pot atau polibag yang sudah disiapkan dan. Semoga bermanfaat !!! jaga bumi ini agar hijau dan lestari untuk masa depan anak dan cucu kita nanti kalau bukan kita siapa lagi kalau bukan sekarang kapan lagi ????. 😎😎😎

 

#P4S Muarahurip

#Urbanfarming

Tidak ada komentar:

Posting Komentar